Bisnis  

HUT ke 24 PNM di Ikuti 1.855 Karyawan Kota Bekasi Hingga Cikampek

Karawang – PT Permodalan Nasional Madani (PNM) wilayah rayakan hari jadinya yang ke 24 yang jatuh pada Sabtu tanggal 1 Juni 2023

mengusung tema Bersama Nyata Dalam Karya” pemotongan tumpeng di ikuti 1855 karyawan dari cabang Bekasi, Karawang dan Cikampek yang di adakan di stadion Singaperbangsa Karawang

Pimpinan Cabang PNM Petrus Agus Mulyono mengatakan , PT Permodalan Nasional Madani (Persero), selanjutnya disebut PNM, merupakan Lembaga Keuangan Khusus yang didirikan sebagai realisasi komitmen pemerintah untuk mengembangkan, memajukan, serta memelihara Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). PNM merupakan solusi strategis pemerintah untuk mengembangkan akses permodalan serta pelatihan bagi para pelaku UMKM yang tersebar di seluruh Indonesia.

PNM Sebagai perusahaan pembiayaan yang terus mengedepankan pemberdayaan serta pendampingan pada seluruh pelaku usaha UMK dan Ultra Mikro di Indonesia, PT

PT Permodalan Nasional Madani berkomitmen penuh untuk terus memajukan dan mensejahterakan 390 ribu nasabah dari Karawang dan Bekasi

Dalam acara sebagai ajang Ajang silaturahmi saling mengenal apresiasi PNM diharapkan tumbuh menjadi lembaga keuangan terdepan yang senantiasa mampu melahirkan pelaku-pelaku UMKM yang tangguh dan mandiri.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *